Menu

Mode Gelap
Pemkab Bogor Lakukan Pengawasan ke Toko Modern untuk Cegah Peredaran Beras Oplosan Bupati Rudy Susmanto Targetkan Kursi Jabatan Eselon II yang Kosong Terisi Agustus Jalankan Instruksi Bupati Rudy Susmanto, Camat Cileungsi Sosialisasikan Penertiban PKL Bangun Ekosistem yang Kuat, Erick Thohir: Jangan Akomodir Pelatih dan Pemain Titipan Bolehkah Air Kelapa Dikonsumsi Setiap Hari? Ini Penjelasan Dosen IPB University Ratusan Siswa SMPN 1 Cibinong Antusias Ikuti Program Senam Bogor Bugar

Bogor Raya

Peringati 1 Muharram, Desa Pabuaran Kemang Adakan Pawai Obor dan Lomba Kreasi Nasi Tumpeng

badge-check


					Peringati 1 Muharram, Desa Pabuaran Kemang Adakan Pawai Obor dan Lomba Kreasi Nasi Tumpeng Perbesar

BOGORISTIMEWA.com – Perayaan Tahun Baru Islam atau 1 Muharram biasanya identik dengan tradisi pawai obor. Beda dengan di Desa Pabuaran, Kecamatan Kemang, Kabupaten Bogor, selain pawai obor ada lomba nasi tumpeng yang setiap tahun dilombakan.

Kepala Desa Pabuaran, Ayoh yohana mengatakan, lomba tumpeng dan pawai obor sudah biasa dilaksanakan setiap tahunya.

“Sebum kegiatan pawai obor kita doa agar mendapat kelancaran dan keberkahan untuk 1 Muharram 1447 H ini, pawai obor tahun ini sangat meriah warga menyiapkan kreasi nasi tumpeng saat tampil di depan panggung juri,” ujar Ayoh kepada BogorUpdate.com. Kamis (26/6/25).

Ayoh menambahkan, setelah penilaian peserta pawai obor, pihaknya menilai nasi tumpeng. Semua juri turun ikut mencicipi nasi tumpeng tersebut.

“Semuanya enak, semua bagus hiasan tumpengnya, alhamdulillah tahun ini meriah banget, untuk peserta pawai obor dari 9 RW ditambah kelembagaan RT PKK LPM dan Posyandu, saya berterima kasih kepada semua pihak yang telah ikut membantu kelancaran acara malam ini,” tutup Ayoh. (Dyn) 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

Pemkab Bogor Lakukan Pengawasan ke Toko Modern untuk Cegah Peredaran Beras Oplosan

19 Juli 2025 - 23:24 WIB

Bupati Rudy Susmanto Targetkan Kursi Jabatan Eselon II yang Kosong Terisi Agustus

19 Juli 2025 - 21:29 WIB

Jalankan Instruksi Bupati Rudy Susmanto, Camat Cileungsi Sosialisasikan Penertiban PKL

19 Juli 2025 - 19:21 WIB

Bangun Ekosistem yang Kuat, Erick Thohir: Jangan Akomodir Pelatih dan Pemain Titipan

19 Juli 2025 - 17:34 WIB

Bolehkah Air Kelapa Dikonsumsi Setiap Hari? Ini Penjelasan Dosen IPB University

19 Juli 2025 - 15:28 WIB

Trending di Bogor Raya