Menu

Mode Gelap
Jalan Penghubung 2 Desa Dibangun, Kades Sukatani: Terimakasih Pak Bupati Rudy Susmanto SMSI Bogor Raya Miliki Pengurus Baru, Siap Berkontribusi Nyata Dispora Kabupaten Bogor Pastikan 8 Cabor Bupati Cup 2025 KONI Kabupaten Bogor Gelar Sosialisasi Registrasi Pengisian Data Atlet BK Porprov Jabar 2026 Ketua NPCI Kabupaten Bogor Sambut Positif Penetapan Indramayu jadi Tuan Rumah Peparda Jabar 2026 Perkuat Ketakwaan dan Pererat Silaturahmi, TP-PKK Kabupaten Bogor Gelar Pengajian Rutin

Bogor Raya

Raih 16 Medali Emas, Tim Taekwondo Kabupaten Bogor Sabet Juara Umum Kajati Banten Open 2025

badge-check


					Raih 16 Medali Emas, Tim Taekwondo Kabupaten Bogor Sabet Juara Umum Kajati Banten Open 2025 Perbesar

BOGORISTIMEWA.com – Prestasi membanggakan disabet Tim Pelatcab Taekwondo Kabupaten Bogor menuju BK Porprov Jabar 2026 berhasil menyaber gelar juara umum dalam Kejuaraan Kajati Banten Open 2025 yang dilangsungkan di Indoor Stadium, Tangerang, Banten, Sabtu (24/5/25).

Dalam Kajati Banten Open 2025, Tim Pelatcab Taekwondo Kabupaten Bogor tampil perkasa dan mendulang 16 emas, 2 perak dan 1 perunggu dan menjadi juara umum 1 Over All, Juara Umum 1 Senior dan Juara Umum 3 Junior.

Arief Gandi dari Tim Kepelatihan Pengcab Taekwondo Kabupaten Bogor mengatakan sangat puas dengan capaian yang diraih Tim Pelatcab Taekwondo Kabupaten Bogor dalam Kajati Banten Open 2025.

Menurutnya, Tim Pelatcab Taekwondo Kabupaten Bogor menerjunkan 21 atlet dalam event yang berskala nasional tersebut.

“Hasil di Kajati Banten Open 2025 ini secara tidak langsung menjadi motivasi bagi kami sebelum berlaga dalam Babak Kualifikasi (BK) Porprov Jabar 2026 yang akan dilakukan dalam beberapa bulan kedepan,” tegas Arief Gandi, Sabtu (24/5/25).

Selain menjadi juara umum dalan Kajati Banten Open 2025, Tim Pelatcab Taekwondo Kabupaten Bogor juga menyabet beberapa kategori atlet terbaik dan juga meraih Piala Bergilir Kajati Banten Open 2025. (Sep)

Hasil Lengkap Tim Pelatcab Taekwondo Kabupaten Bogor dalam Kajati Banten Open 2025:

Medali Emas:

1. Bunga u 49 kg Senior Putri

2. Reva u 53 kg Senior Putr

3. Nadiira u 62 kg Senior Putri

4. Putra u 54 kg Senior Putra

5. Affan u 58 kg Senior Putra

6. Faby u 87 kg Senior Putra

7. Putri u 68 kg Junior Putri

8. Aldrian u 48 kg Junior Putra

9. Singgih u 63 kg Junior Putra

10. Nabil O 78 kg Junior Putra

11. Dayat Recognize Senior Individu Putra

12. Keisha Recognize Senior Individu Putri

13. Kalyca Recognize Cadet Individu Putri

14. Fiona Yudi Pair senior

15. Fiona, Keisha, Nabila Beregu Senior putri

16. Insani, Dayat, Yudi Beregu Senior Putra

Medali Perak:

1. Nabila Junior Recognize Individu Putri

2. Luvena Junior u 68 kg Putri

Perunggu:

1. Amel 44kg Junior Putri

Atlet Terbaik:

1. Atlet Terbaik Putra Senior (Maulana Putra W)

2. Atlet Terbaik Putri Senior (Revalina Febrianti)

3 Atlet Terbaik Cadet Poomsae Putri (Kalyca Adelia Y)

4. Atlet Terbaik Senior Poomsae Putra (m. Syarif Hidayatulloh)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

Jalan Penghubung 2 Desa Dibangun, Kades Sukatani: Terimakasih Pak Bupati Rudy Susmanto

23 Juli 2025 - 00:41 WIB

SMSI Bogor Raya Miliki Pengurus Baru, Siap Berkontribusi Nyata

22 Juli 2025 - 23:14 WIB

Dispora Kabupaten Bogor Pastikan 8 Cabor Bupati Cup 2025

22 Juli 2025 - 22:35 WIB

KONI Kabupaten Bogor Gelar Sosialisasi Registrasi Pengisian Data Atlet BK Porprov Jabar 2026

22 Juli 2025 - 21:07 WIB

Ketua NPCI Kabupaten Bogor Sambut Positif Penetapan Indramayu jadi Tuan Rumah Peparda Jabar 2026

22 Juli 2025 - 19:50 WIB

Trending di Bogor Raya